Gubernur Bali Wayan Koster Dampingi Wapres Buka Peringatan HAKTEKNAS
Puncak peringatan hari Kebangkitan Teknologi Nasional (Hakteknas) ke-24 Tahun 2019 ditandai dengan pemukulan gong oleh Wakil Presiden (Wapres) Jusuf Kalla didampingi Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) Mohamad Nasir dan Gubernur Bali yang juga Ketua DPD PDI Perjuangan Bali Wayan Koster di Lapangan Puputan Renon Denpasar, Bali, Rabu (28/8).
Provinsi Bali dipilih menjadi tuan rumah acara dengan tema “Iptek dan Inovasi dalam Industri Kreatif 4.0” ini karena memiliki potensi wisata, budaya, industri kreatif, entrepreneur, institusi pendidikan tinggi, peneliti dan inovator, serta berkelas internasional
Puncak Hakteknas juga ditandai dengan pemberian Anugerah Iptek dan Inovasi kepada lemerintah provinsi, pemerintah kabupaten/kota, perguruan tinggi, lembaga pemerintah non kementerian, pelaku industri (BUMN dan swasta), masyarakat umum, lembaga non-pemerintah dan kelompok masyarakat karena telah berkontribusi nyata dalam kemajuan Iptek dan Inovasi di Indonesia.
Berita Terkait Lainnya>
Bisa Kurangi Masalah Hukum, Gubernur Koster Siapkan Perda untuk Dukung Bale Kertha Adhyaksa Jaga Desa dan Umah RJ se-Buleleng
20 April 2025
313Kebijakan Gubernur Koster Tepat, Larangan Plastik Kresek Dulu Ditolak dan Sekarang Terbiasa Bawa Tas Belanja Sendiri
20 April 2025
262Giri Prasta Apresiasi Sinergi KPID Provinsi Bali dalam Upaya Mendukung Gerakan Bali Bersih Sampah
20 April 2025
363WTP 11 Kali Berturut-turut, Gubernur Koster: Administrasi Pemprov Bali Lengkap, Transparan, Akuntabel dan Berkualitas
20 April 2025
Pidato Lengkap Megawati Saat Pembukaan Kongres IV PDIP
Paduan Suara PDI Perjuangan BALI - Juara I