Pulau Penyu Jadi KEK Bidang Pariwisata Berbasis Modernisasi dan Kearifan Lokal Bali
Gubernur Bali Bapak Wayan Koster menerima kunjungan jajaran Komisaris dan Direksi PT Bali Turtle Island Development (BTID). Dalam pertemuan ini Gubernur Bali menyambut baik rencana Pulau Penyu menjadi salah satu Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) di bidang kepariwisataa, karena rencana ini disebutnya bisa meningkatkan perekonomian Bali, khususnya bagi masyarakat sekitar.
Dalam pelaksanaannya nanti, Gubernur Bali bapak Waya Koster yang juga ketua DPD PDI Perjuangan meminta agar memperhatikan keharmonisan lingkungan sekitar, baik alam, budaya maupun manusianya. Supayasesuai dengan visi Pemerintah Provinsi Bali 'Nangun Sat Kertih Loka Bali', memperhatikan kelestarian pesisir pantai, termasuk akan mengembangkan pusat kesehatan holistik yang melibatkan pengobatan tradisional Bali. kepariwisataan di Pulau Penyu nantinya agar menyelaraskan antara modernisasi dan kearifan lokal Bali. (Jaya Sabha, kamis 22/8/2019)
Berita Terkait Lainnya>
Bisa Kurangi Masalah Hukum, Gubernur Koster Siapkan Perda untuk Dukung Bale Kertha Adhyaksa Jaga Desa dan Umah RJ se-Buleleng
20 April 2025
316Kebijakan Gubernur Koster Tepat, Larangan Plastik Kresek Dulu Ditolak dan Sekarang Terbiasa Bawa Tas Belanja Sendiri
20 April 2025
264Giri Prasta Apresiasi Sinergi KPID Provinsi Bali dalam Upaya Mendukung Gerakan Bali Bersih Sampah
20 April 2025
366WTP 11 Kali Berturut-turut, Gubernur Koster: Administrasi Pemprov Bali Lengkap, Transparan, Akuntabel dan Berkualitas
20 April 2025
Pidato Lengkap Megawati Saat Pembukaan Kongres IV PDIP
Paduan Suara PDI Perjuangan BALI - Juara I