Bangga sebagai Kader Desa, Bendahara DPD PDI Perjuangan Bali, Dewa Made Mahayadnya, SH., Turun Sapa Masyarakat Desa Dencarik, Buleleng
Bendahara DPD PDI Perjuangan Bali sekaligus Ketua Fraksi DPRD Provinsi Bali, Dewa Made Mahayadnya, SH. Menyatakan kebanggaannya ketika disebut sebagai Kader Desa.
“PDI Perjuangan sangat bangga dengan identitas yang melekat sebagai Grassroot Party (Partai Akar Rumput), Partai Wong Cilik dengan kader partai yang menyebut dirinya sebagai kader desa.”
“PDI Perjuangan sangat bangga dengan identitas yang melekat sebagai Grassroot Party (Partai Akar Rumput), Partai Wong Cilik dengan kader partai yang menyebut dirinya sebagai kader desa.” Ucap Kader PDI Perjuangan asal Buleleng ini ketika diwawancarai di sela - sela kegiatan Pembagian Sembako dan Uang Saku serta bersih-bersih Sampah Plastik di Pantai Desa Dencarik Kec. Banjar Kab. Buleleng, Sabtu (26/06/2021).
Hal ini sejalan dengan instruksi Ibu Megawati Soekarnoputri agar para kader PDI Perjuangan memfokuskan diri dengan hadir di desa, membangun spirit kemajuan dari desa dan mengembangkan desa sebagai taman sari peradaban nusantara. Hal ini ditekankan oleh Ibu Megawati Soekarnoputri terlebih lagi selama peringatan Bulan Bung Karno yang dimulai dari peringatan hari lahirnya Pancasila pada tanggal 1 Juni, lahirnya Bung Karno pada tanggal 6 Juni, dan wafatnya Bung Karno pada tanggal 21 Juni.
Dalam kesempatan ini juga Dewa Made Mahayadnya, SH., yang di dampingi Oleh Kepala Desa Desa Dencarik Bersama Kelihan Desa Adat Desa Adat Dencarik Menyerahkan Paket Beras 5 kg kepada 163 warga Desa Dencarik serta uang saku dengan harapan bisa mengurangi beban warga di masa pandemi Covid-19 ini.
Berita Terkait Lainnya>
Terapkan Gotong Royong Pembiayaan Aktifkan TMD, Gubernur Koster Berhasil Efisiensi Anggaran hingga Rp 30 M
21 April 2025
264Siaran TV Digital Jangkau 90 Persen Wilayah Buleleng dan Jembrana, Gubernur Koster Siap Jadikan Turyapada Tower Kawasan Wisata Dunia
21 April 2025
318Buka Pawai Budaya Serangkaian HUT ke-254 Kota Gianyar, Wagub Giri Prasta Komit Dukung Pelestarian Adat, Seni, dan Budaya
21 April 2025
366Bali Satu-satunya Provinsi di Indonesia yang Pertama Ajukan Sensus Budaya ke BPS
21 April 2025
Pidato Lengkap Megawati Saat Pembukaan Kongres IV PDIP
Paduan Suara PDI Perjuangan BALI - Juara I